19 Maret 2025
PENYALURAN BANTUAN KEPADA WARGA KORBAN KEBAKARAN
Rabu,19/03/2025.Pada hari ini sekitar jam 02.00 dini hari telah terjadi bencana kebakaran di salah satu rumah warga a/n Bpk.Samuji Rt.009 Rw.002 Dukuh Galuh.Dalam kebakaran tersebut tidak menimbulkan korban jiwa dan pemerintah desa sidomukti hadir untuk memberikan bantuan kepada warga korban kebakaran.semoga keluarga selalu di berikan kesabaran dan kekuatan.aamiin